Rabu, 10 Mei 2017

Kober Mie Setan

Kober Mie Setan anak malang mana yang tidak tahu makanan ini. Bahkan luar kota malangpun banyak yang tau tentang mie yang satu ini. Makanan mie yang satu ini sangat menguji adrenalin konsumen, karena rasa pedas yang di sajiakan oleh owner Kober mie setan. Konsumen bisa memilih beberapa pilihan berapa cabe yang ingin di masak bersama mie yang di pesan di antaranya :
  •       Level 1 = 12 Cabe
  •        Level 2 = 25 Cabe
  •        Level 3 = 35 Cabe
  •        Level 4 = 45 Cabe
  •        Level 5 = 60 Cabe

Bagi konsumen yang sangat suka peda bisa membeli level yang 60 cabe, dan bagi konsumen yang tidak suka pedas atau anti pedas tapi ingin mencoba kosnumen bisa membeli mie angel yang tanpa cabe.

Konsumen bisa menjumpai atau membeli mie setan di Jl.Bromo no.1A ,Malang. Disana konsumen akan di sajikan suasana yang sangat anak mudah sekali, tempat yang asik untuk nongkrong atau untuk berdiskusi masalah pelajaran dengan menikmati mie yang kosumen beli.

Selain Mie yang pedas yang di jual berbagai makanan seperti:
  •          Rice
  •          Hot Beverages
  •           Dimsum
  •           Coffe
  •           Ice Beverages
  •           Frape
  •           Beer

Pesaing dari Kober mie setan sendiri ialah mie jongging yang bertempat di suhat. Sama-sama menyajikan mie yang pedas dan suasana nongkrong bagi anak muda, tempat yang strategis di suhat dan jalan para pelajar dan mahasiswa berlalu lalang, menjadi tempat makan yang sangat patut dicoba, tapi Kober mie sendiri tidak mau kalah pesaingnya, Kober mie setan selain memberikan suasana nongkrong Kober mie setan juga menberikan suasana vintage yang sangat unik dan yang tidak ada di mie jogging level dari rasa mie tersebut yang tidak mencapai 60 cabe itu menjadi pebedaan dari kedua tempat makan tersebut.

Kesimpulan dari review ini mungkin pribadi orang berbeda-beda, konsumen bisa saja lebih suka ke Kober mie setan atau ada juga yang suka mie jogging, yang terpenting dari semua pintar-pintarlah dalam berbelanja atau membeli makanan sesuaikan dengan badget yang sudah dimiliki, dan pilihlah makanan yang sesuai kesahatan dan tidak membahayakan kesehatan.

Arikel ini ditulis oleh Wisnu Bimo Prakoso



Selasa, 25 April 2017

Humburger McDonald

Humburger Mcd siapa yang tau humberge McD, menu andalan kedua setelah ayam goreng McD, makanan dengan bahan dasar roti ini dapat di beli dengan berbagai ukuran dari yang biasa, sedang  dan special tentunya harganya pun sesuai dengan ukuran yang dipilih semakin besar ukuran yang dipilih semakin besar uang yang akan di keluarkan untuk membeli burger dari McD ini.

Isi Humburger  Normal McD yaitu roti ,selada, mentimun, tomat, saus tomat/pedas, dan daging.Yang unggul dari humburger McD di banding dengan humburger-humburger yang lain yaitu  daging yang disajikan oleh Mcd ini beda dengan daging yang lain, selain rasa yang nikmat daging ini memberikan sensasi lembut dan mudah saat di gigit  mempunyai ciri khas tersendiri yang di berikan oleh McD.

Selain humberger normal pembeli di berikan berbagai menu humberger seperti Chessburger whit egg, big mac, triple burger with cheese, double cheese burger, chicken burger , chicken burger with cheese, beef burger, chicken muffin with egg, eeg muffin, sausage mcmuffin, sausage mcmuffin with egg, egg burger, dan masih banyak lagi menu burger yang pembeli bias pilih.

Pesaing Hamburger McD yaitu Kfc selain sama-sama memberikan menu ayam Kfc juga memberikan menu Humburger yang sama namun setelah di coba dan menurut survei dari pembeli banyak pembeli yang lebih suka membeli humburge dari mcd selain rasa dan daging mcd memberikan roti yang berbeda dengan pesaingnya, roti yang diberikan oleh Mcd lebih lembut saat digigit.

Humberger McD selain rasanya yang nikmat juga memberikan berbagai varian rasa yang cukup banyak yang bisa dipilih oleh pembeli, dan sekarang Humburger Mcd sudah dapat di nikmati di perbagai kota di Indonesia , tetapi alangkah lebih baik pembeli  memakan makanan yang di masak sendiri karena nutrisi yang terkadung pembeli bisa tahu terlebih lagi makanan siap saji seperti humburger tidak baik bagi kesehatan apabila terlalu sering dimakan, saji dan minyak dan lemak yang terkandung dalam makanan siap saji cukup banyak bagi orang yang diet atau pemilik colestrol yang tinggi  hindari  terlalu sering memakan humburger.


Artikel di tulis oleh Wisnu Bimo Prakoso MIBM A

Kober Mie Setan

Kober Mie Setan anak malang mana yang tidak tahu makanan ini. Bahkan luar kota malangpun banyak yang tau tentang mie yang satu ini. Makan...